Organisasi pengurangan resiko Bencana Desa Ngablak merupakan kelompok masyarakat yang peduli terhadap bencana , yang merupakan relawan yang dibentuk untuk membantu di bidang kebencanaan
upaya -upaya yang telah di lakuakan adalah mengadakan pelatihan tentang pengurangan resiko bencana baik bencana erupsi Merapi, banjir lahar hujan maupun kegiatan lain seperti panjad tebing